Kepolisian Daerah Bengkulu

MELINDUNGI
MENGAYOMI DAN
MELAYANI MASYARAKAT

Penerimaan
Polri

SKCK
Online

Layanan Pengaduan

Tribrata News Bengkulu

  • Tim Food Safety (FS) MBG Biddokkes Polda Bengkulu Melakukan Pemeriksaan Makanan di Dapur MBG SPPG Kandang Mas

      TBNews,Bengkulu – Tim Food Safety (FS) MBG Polda Bengkulu melakukan pemeriksaan makanan di Dapur MBG SPPG Kandang Mas pada Jumat (23/1/2026) pagi. Pemeriksaan ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan kualitas makanan yang disajikan kepada siswa siswi Sekolah yang menerima MBG tersebut aman,layak dan memenuhi standard kesehatan. Dalam pemeriksaan tersebut, tim FS MBG yang dipimpin

  • Polwan Ditsamapta Polda Bengkulu Laksanakan Patroli Pengamanan Sholat Jumat

      TBNews Bengkulu – Anggota Polwan Ditsamapta Polda Bengkulu melaksanakan patroli pengamanan sholat Jumat di Masjid Baitul Hamdi pada hari ini Jumat (23/01/2026). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan ketertiban selama pelaksanaan ibadah sholat Jumat. Patroli ini dilaksanakan dengan menggunakan mobil sedan Ditsamapta Polda Bengkulu, yang melintasi beberapa lokasi strategis di sekitar masjid. Dengan

  • Langkah Tegas Penegakan Hukum, Polda Bengkulu Musnahkan Barang Bukti Narkotika

    TBNews,Bengkulu – Sebagai wujud komitmen dalam penegakan hukum dan pemberantasan peredaran gelap narkotika, Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Bengkulu melaksanakan pemusnahan barang bukti narkotika, Jumat (23/01/2026) sekitar pukul 10.00 WIB. Kegiatan pemusnahan dipimpin oleh penyidik Ditresnarkoba Polda Bengkulu, AKP Yudha Ferry W., S.Sos., M.M., berdasarkan Surat Perintah Pemusnahan Barang Bukti Nomor: SP.Musnah/BB/5-55/2026/Ditresnarkoba/Polda Bengkulu serta surat